Fasilitas di Binus University
Nama Kelompok: 1. Nurlela 2. Felix 3. Zinnia 4. Kevin Santoso Selamat Datang...!!! Yeay, akhirnya saya dan kelompok saya akan membuat blog tentang kampus saya yaitu Bina Nusantara atau bisa disingkat Binus University. Kali ini kami akan menjelaskan tentang fasilitas apa saja yang ada didalam Kampus Binus di Kemanggisan. Selamat membacaaaa :) Universitas Bina Nusantara berdiri pada tahun 1981, yang pada awalnya universitas ini menawarkan program pembelajaran yang berbasis komputer. Namun, dengan seiring berkembangnya dan berjalannya waktu universitas Bina Nusantara mulai mengembangkan dengan mulai memasukkan beberapa program mata kuliah. Namun tidak hanya program mata kuliah yang di tingkatkan begitu pun juga dengan gedung kampusnya universitas Bina Nusantara terus meningkatkan dan membuka gedung-gedung kampus ditempat yang lebih banyak. Namun, pada kesempatan kali ini saya ingin membahas fasilitas-fasilitas yang ada di gedung kampus universitas Bina Nusantara ya